Berita

GEBANGAN SIAGA COVID-19

  • 06-04-2020
  • gebangan
  • 762

Dalam rangka pencegahan Corona virus disease 19, desa gebangan berupaya agar penularan virus ini tidak masuk desa gebangan. pertama-tama perangkat desa mengumpulkan seluruh lembaga desa baik rt/rw, bidan desa, babinsa, babinkamtibmas untuk musyawarah membahas masalah ini.

hasil dari pertemuan pada tanggal 30 maret 2020, diperoleh kesepakatan sebagai berikut.

semoga seluruh warga desa gebangan ikut mensukseskan usaha ini agar tak ada satupun warga yang terinfeksi virus ini

Share :

Cuaca Hari Ini

Jumat, 23 Mei 2025 04:04
Awan Mendung
26° C 26° C
Kelembapan. 88
Angin. 1.07